Berita

Kementan Siapkan Generasi Muda Pertanian Lakoni Agribisnis Cabai Merah

Usaha Pertanian secara umum dari waktu ke waktu terus berkembang dengan cepat dan semakin kompleks, dan telah menjadi salah satu peluang usaha yang layak diperhitungkan. Saat ini pengembangan sistem dan usaha pertanian telah dilakukan dengan pendekatan agribisnis. Cabai Merah merupakan salah satu komoditas hortikultura yang mempunyai prospek usahatani yang cukup baik, daya adaptasi dan nilai ekonomi tinggi. Peningkatan kemampuan SDM untuk menggeluti agribisnis cabai merah perlu dilakukan secara serius dan berkelanjutan.

Berita

KTNA Cikoneng Ciamis Belajar Pertanian di Lembang, Ini Hasilnya

Pertanian menjadi salah satu sektor penyokong bagi Desa Cikoneng, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Terlebih, sebagian besar masyarakat Cikoneng berprofesi sebagai petani, baik pangan maupun hortikultura. Dilansir dari situs resmi Desa Cikoneng, desa ini juga memiliki wilayah persawahan yang luas (106,1 Ha.) sehingga menjadikan Cikoneng sebagai salah satu daerah pemasok beras. Kontak Tani dan Nelayan Andalan (KTNA) Cikoneng – Ciamis turut mendukung dan mengoptimalkan potensi tersebut, salah satunya melalui peningkatan kapasitas SDM pertanian.