Artikel Teknis Pertanian

Mengenal Komix Hayati sebagai Salah Satu BioControl Cendawan Patogen

Pada akhir tahun 2022 Kementerian Pertanian mulai menggaungkan kembali pertanian organik melalui Gerakan Tani Pro Organik (Genta Organik). Mahalnya harga pupuk kimia, kesuburan tanah yang mulai menipis serta meningkatnya Organisme Pengganggu Tanaman (OPT) yang diakibatkan oleh penggunaan pupuk kimia yang berlebihan serta penggunaan pestisida kimia yang tidak bijaksana, menjadi alasan kuat munculnya Genta Organik.

Artikel Teknis Pertanian

Bagaimana Menyusun Perencanaan Kursus Tani oleh Penyuluh Pertanian

Kursus tani adalah merupakan bagian dari penerapan metode penyuluhan pertanian yang dirancang melalui kegiatan belajar dan mengajar bagi para petani dan keluarganya, dalam waktu tertentu dengan tujuan meningkatkan pengetahuan, sikap dan keterampilan petani (PKS petani), agar mereka mampu meningkatkan kegiatan usaha taninya, baik kegiatan teknis budidaya, pengolahan hasil atau pemasaran hasil pertanian.

Berita

Tutup Tahun 2022, BBPP Lembang Gelar Tablig Akbar Sebagai Upaya Refleksi Diri

Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Lembang melalui Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Al-Hikmah menggelar Tablig Akbar. Kegiatan dihadiri oleh seluruh pegawai baik PNS maupun THL serta Dharma Wanita Persatuan BBPP Lembang. Tablig Akbar ini sebagai upaya refleksi diri atas segala yang telah dilakukan selama tahun 2022 untuk menyongsong tahun 2023 yang lebih baik.

Berita

Kolaborasi Kementan dan Kemendikbud Cetak Generasi Muda Terjun ke Dunia Usaha Dunia Industri melalui Program MBKM

Kementerian Pertanian dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan bekerjasama dalam program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Penerapan Program MBKM di sektor pertanian diyakini mampu mendorong percepatan regenerasi pertanian yang maju, mandiri dan modern guna mendukung ketahanan pangan serta mewujudkan Indonesia sebagai lumbung pangan dunia tahun 2045.